| 4 komentar ]


Hasil penelitian para ahli dari the harvard School of public health, Boston, Massachusetts, selama lima tahun, mengungkapkan pada Circulation: Journal of the American Heart Association, bahwa, berapapun lamanya olahraga dilakukan, tetap berguna untuk kesehatan jantung.


Jalan kaki 15 menit sebanyak 4 kali perpekan lebih sehat dibanding jalan kaki sekali selama 1 jam setiap pekan. Gak perlu repot-repot olahraga selama 45 menit. 15 menit, asal rutin dan teratur akan sangat bermanfaat bagi kesehatan jantung. Demikian ujar Dr. Howard D. Sesso, salah seorang peneliti.
Selama olahraga, pria yang membakar kalori sebesar 4400 kalori per minggu, resiko karena penyakit jantungnya menurun sampai 44%, dibanding yang pembakaran kalorinya hanya 1100 kalori per minggu. Nah, berapa kalori yang dapat kamu bakar minggu ini?

4 komentar

Anonymous said... @ January 10, 2009 at 11:25 PM

wah dah pake ppc segala nie :D

Anonymous said... @ January 11, 2009 at 8:05 PM

gambarnya gue banged
:)

Anonymous said... @ February 19, 2009 at 4:29 AM

mari budayakan gaya hidup sehat :)

Anonymous said... @ February 19, 2009 at 9:23 PM

kalau olahraga seperti diatas bagus juga yah ... adem ... coba ah ...

Post a Comment

tumpahkan ide, gagasan, salam-salam,